Aquino Bantah Jumlah Korban Haiyan 10.000 Orang
Rabu, 13 November 2013 – 14:36 WIB

Aquino Bantah Jumlah Korban Haiyan 10.000 Orang
"Warga melaporkan kepada kami keluarganya hilang, tapi ketika ternyata ditemukan mereka tidak melapor lagi," ucap Pang.
Sementara kerugian harta benda akibat bencana yang meluluh lantahkan sejumlah kota di provinsi Samar dan Leyte ini belum dapat diketahui secara pasti. Versi CEDIM, lembaga analisa forensik bencana asal Jerman, total kerugian antara Rp93 triliun sampai Rp221 triliun.
Menteri Keuangan Filipina Cesar Purisima mengatakan, wilayah yang terdampak Haiyan adalah produsen kelapa dan beras. Karena itu ia memperkirakan kerusakan akibat Haiyan akan memangkas pertumbuhan ekonomi Filipina pada tahun 2014 sebanyak satu persen. (dil/jpnn)
MANILA - Presiden Filipina Benigno Aquino membantah pernyataan anak buahnya sendiri terkait jumlah korban tewas topan Haiyan. Menurutnya, jumlah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi
- Bertemu Presiden Prabowo, Wakil Perdana Menteri Rusia Minta Dipermudah Hal Ini
- Indonesia dan Yordania Menyepakati 4 Perjanjian, Pendidikan Hingga Pertanian
- Ceritakan Persahabatan Puluhan Tahun dengan Prabowo, Raja Yordania: Tak Terlupakan