Ara Semangati Komunitas Batak Bersatu, Erick Thohir Terharu
Legislator PDIP yang juga ketua umum Taruna Merah Putih itu menambahkan, Jokowi sebagai sosok Pancasilais tidak hanya membangun infrastruktur. Sebab, mantan gubernur DKI itu juga punya kepedulian tinggi pada kesehatan dan pendidikan.
“Kita sebagai orang Indonesia, kebetulan dari suku Batak, bersatu. Saya rasa hari ini lebih dari 10 ribu orang mendukung Pak Jokowi,” kata Ara dengan nada bangga.
Oleh karena itu Ara merasa optimistis bahwa Jokowi akan memeangi Pilpres 2019. Khusus Sumatera Utara, Ara meyakini tingkat kemenangan Jokowi bisa 95 persen.
“Dengan kerja nyata yang dilakukan Pak Jokowi, saya kira bisa (menan) di atas 95 persen,” katanyanya.
Sedangkan Erick yang melihat langsung tingginya dukungan masyarakat Batak kepada Jokowi mengaku terharu dan bangga. “Ini luar biasa,” katanya.
Erick mengaku akan langsung melaporkan deklarasi dukungan itu kepada Jokowi. “Amanah ) ini akan saya berikan kepada Pak Jokowi paling lambat Selasa mendatang,” katanya.(jto/rmo/jpnn)
Ribuan warga Batak di Jakarta dan sekitarnya berkumpul untuk mendeklarasikan dukungan bagi duet Joko Widodo - KH Ma'ruf Amin di Pilpres 2019.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Kata Erick Thohir Soal Kans Naturalisasi Emil Audero
- Darmizal Apresiasi Langkah Erick Thohir Mentransformasi Sepak Bola Nasional
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Erick Thohir: Berikan yang Terbaik, Percaya Kita Bisa Bangkit
- Jokowi Bakal Ikut Ridwan Kamil Blusukan Jika Diajak
- Jokowi dan Prabowo Dukung Paslon Pilwakot Kupang Christian Widodo dan Serena
- Erick Thohir Masuk Ruang Ganti Timnas Indonesia, Tegang