Arab Saudi Mulai Membuka Diri Bagi Turis Asing
Selasa, 25 Februari 2020 – 15:23 WIB
Video: Saudi Arabia is spending billions on a tourism drive to attract foreign visitors. (ABC News)
Program Foreign Correspondent ABC diundang oleh pemerintah Saudi untuk mengunjungi negeri itu yang selama ini terkungkung oleh aturan agama yang sangat ketat.
Saudi Arabia sudah menghabiskan miliaran dolar untuk menarik turis. Namun apakah negeri yang sebelumnya terkenal ketat mengawasi gerak-gerik warganya bisa menjadi pusat kunjungan turis?
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: 51 Pria Dijatuhkan Hukuman Atas Kasus Pemerkosaan Prancis
- Dokter Asal Arab Saudi Pelaku Serangan yang Menewaskan 2 Orang di Pasar Natal
- Anggota Bali Nine Sudah Bebas dan Kembali ke Keluarga Masing-masing
- Dunia Hari Ini: Australia Terbangkan Warganya Keluar Vanuatu
- Pemakai Narkoba di Indonesia Kemungkinan Akan Dikirim ke Rehabilitasi, Bukan Penjara
- Dunia Hari Ini: Terpidana Mati Kasus Narkoba Mary Jane Dipulangkan ke Filipina