Arahan Terbaru Jokowi soal Pemindahan Ibu Kota
Selasa, 06 Agustus 2019 – 16:24 WIB

Presiden Joko Widodo saat pimpin rapat kabinet 2017 di Istana Bogor. Foto: Biro Pers Kepresidenan
"Saya juga meminta agar pengalaman negara lain dalam memindahkan ibu kota juga dipelajari. Faktor-faktor apa yang jadi hambatan sehingga kita bisa antisipasi sedini mungkin dan sebaliknya faktor kunci keberhasilan yang bisa kita adopsi dan adaptasi kita ambil," tutur Jokowi.
Sebelum mengakhiri arahannya, Kepala Negara juga meminta Kementerian Keuangan menyiapkan skema pembiayaan baik yang bersumber dari APBN dan non-APBN, desain kelembagaan yang diberikan otoritas dan payung hukum mengenai pemindahan ibu kota. (fat/jpnn)
Presiden Joko Widodo atau Jokowi kembali memimpin rapat terbatas untuk kedua kalinya membahas tentang rencana pemindahan ibu kota negara, di Kantor Presiden, Jakarta pada Selasa (6/8).
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi
- Sekjen GibranKu Angkat Bicara Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Tegas
- 5 Berita Terpopuler: Ada Kabar Duka, BKN Ungkap Jumlah Penerbitan SK PPPK 2024, Siap Buka-bukaan?