Arbi Sanit: PDIP Bakal Rontok di Pilkada 2015
Senin, 14 September 2015 – 13:55 WIB

Ilustrasi.
"Masyarakat punya gambaran bahwa bagaimanapun hebatnya kader PDIP, tetap saja petugas partai yang tunduk pada kekuasaan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri. Tentu orang melihat, jika Jokowi saja bisa diatur-atur oleh Megawati, tentunya kepala daerah akan lebih mudah diatur lagi. Masyarakat tidak ingin memiliki pimpinan yang hanya tunduk pada ketua umum dan tidak peduli pada rakyat," tegasnya.
Dia membandingkan suara Partai Demokrat rontok setelah diterpa isu korupsi. "Suara PDIP akan rontok dengan isu ketamakan seperti rangkap jabatan," pungkasnya. (fas/jpnn)
JAKARTA - Pengamat Politik dari Universitas Indonesia (UI), Arbi Sanit menilai lemahnya kepemimpinan Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan memengaruhi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK, Bukan Sekadar Ritual, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin