Arema Asah Satu Dua Sentuhan
Selasa, 24 Mei 2011 – 08:30 WIB

Ahmad Bustomi. Foto: Hendra Eka/Jawa Pos
Small game sesi pertama diisi dengan materi two touch. Artinya, pemain Arema hanya diberi kesempatan dua kali menyentuh bola sebelum diumpankan kepada rekannya. Jika itu dilanggar, maka hukumannya adalah tendangan penalti.
Setelah itu, baru penggawa Arema boleh melakukan small game dengan free touch atau bebas memainkan bola dalam berapapun sentuhan. "Oke boys lima menit terakhir kalian free touch. Ayo, tempo bagus," teriak Janu dari sisi timur lapangan. (did/abm)
MALANG- Persiapan menjamu Deltras Sidoarjo pada laga lanjutan Indonesia Super League pada 29 Mei nanti menjadi konsentrasi utama Ahmad Bustomi dan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi
- Jorji Absen, Ester Bersama Putri KW Tumpuan Tunggal Putri di Sudirman Cup 2025
- Zona Degradasi Liga 1 Memanas, Semen Padang Protes Keras
- MotoGP 2025: Jorge Martin Sudah ke Luar RS, tetapi
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025