Arema FC Bisa Memastikan Juara Piala Presiden 2022, Asal
Kamis, 14 Juli 2022 – 23:47 WIB

Gaya para pemain Arema FC di Stadion Kanjuruhan. Foto: pialapresidenid
Lantas, bagaimana cara Borneo FC untuk juara? Mereka wajib menang lebih dari satu gol ke kandang Arema FC.
Baca Juga:
Sebab, agregat mereka akan unggul karena Arema FC hanya bisa mencetak satu gol saat main di kandangnya.
Menarik dinantikan, apakah Arema FC akan bermain bertahan untuk menjaga keunggulan mereka dalam leg 2 nanti atau mengimbangi Borneo FC dengan permainan terbuka seperti leg 1?
Baca Juga: Buntut Kasus Mas Bechi, Ponpes Shiddiqiyah Jombang Langsung Ditinggal Para Santri
Jawabannya kita nantikan bersama pada leg 2 final Piala Presiden 2022 di Samarinda, Minggu (17/7) nanti.(dkk/jpnn)
Arema FC tinggal mencari hasil imbang untuk menjadi juara Piala Presiden 2022 dalam laga leg 2 final, Minggu (17/7) nanti, Borneo harus bagaimana agar juara?
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- 9 Pemain Persija Remuk di Tangan Arema, Cek Klasemen Liga 1
- Persija Vs Arema FC Malam Ini, Gustavo Almeida: Tak Ada yang Spesial
- Klasemen Liga 1: Arema FC Kena Dobel KO, Malut United Sukses Naik Peringkat
- Malut United Tuntaskan Dendam, Kalahkan Arema FC
- Link Live Streaming Malut United vs Arema FC, Kental Aroma Balas Dendam
- Malut United vs Arema FC: Tuan Rumah Usung Misi Balas Dendam, Singo Edan Harus Waspada