Arema, GU, dan PBR Lolos Verifikasi Ulang
Selasa, 20 Januari 2015 – 16:46 WIB
PT Liga Indonesia (LI) akhirnya menyelesaikan rapat pleno untuk enam klub yang bermasalah finansial, Selasa (20/1) siang. Tiga klub akhirnya dinilai layak tampil di Indonesia Super League (ISL) dan lolos verifikasi ulang finansial.
"Kami sudah rapat dengan direksi terkait status enam klub kategori lolos bersyarat. Tiga klub sudah memenuhi syarat dan dianggap valid untuk lanjut, tiga klub yang valid Arema Cronus, Gresik United (GU), dan Pelita Bandung Raya (PBR)," terang Tigor usai rapat.
Perubahan status itu diberikan setelah ketiga klub tersebut memenuhi persyaratan dari PT LI. GU dan PBR valid karena sudah melakukan pembayaran sebagian hutang gaji, sehingga kontribusi komersial dari PT LI cukup signifikan untuk menutupi tunggakan.
Baca Juga:
PT Liga Indonesia (LI) akhirnya menyelesaikan rapat pleno untuk enam klub yang bermasalah finansial, Selasa (20/1) siang. Tiga klub akhirnya dinilai
BERITA TERKAIT
- Kick Off Persija Vs Persik Mengalami Perubahan Waktu
- Liga Inggris: Ditahan Imbang Southampton, Brighton Naik Peringkat 2 Klasemen Sementara
- ACL 2: Demi Indonesia, Bojan Hodak Ingin Bawa Persib Berpestasi di Asia
- PSIS Vs Semen Padang: Mahesa Jenar Dapat Suntikan di Lini Belakang
- Shin Tae Yong Ungkap Kesulitan Timnas Indonesia Menjelang Piala AFF 2024
- Piala AFF 2024: Shin Tae Yong Merasa Ada Beban, Kenapa?