Arema Kurangi Jumlah Pemain
Selasa, 16 Desember 2008 – 16:17 WIB

Arema Kurangi Jumlah Pemain
Meski jumlah pemain minim, Gusnul optimistis anak asuhnya mampu mengarungi ketatnya persaingan di ISL. Apalagi jika manajemen Arema berhasil mendapatkan tambahan lima pemain yang sesuai dengan kebutuhan tim.
Baca Juga:
Lima pemain tersebut diproyeksikan menggantikan posisi tujuh pemain yang dicoret. (striker). Asisten manajer Arema Muhammad Taufan mengatakan, masalah kebutuhan pemain sepenuhnya ada di tangan pelatih. "Manajemen Arema hanya menyesuaikan," ujarnya. (yon/abm/jpnn/ko)
MALANG - Untuk mengarungi putaran kedua Indonesia Super League (ISL), manajemen Arema akan mengurangi jumlah pemainnya. Tujuannya, agar dana yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan