Arema v Persiba, Sama-Sama Punya Motivasi Ganda

Sementara itu, pelatih Persiba Balikpapan Herry Kiswanto mengatakan kalau timnya akan memberikan perlawanan maksimal kepada tuan rumah. Sekalipun tim tamu tahu kalau Arema Cronous bertekad menjadikan Persiba sebagai tumbal laga terakhir musim ini. "Kami sudah antisipasi kebangkitan Arema setelah mereka tertahan di kandang sendiri sebelumnya," katanya.
Karena sudah mengantisipasi kebangkitan Arema Cronous, pelatih yang akrab disapa Herkis ini berani mematok target minimal satu poin di Kanjuruhan. "Yang jelas kami ingin menutup away terakhir musim ini dengan raihan poin. Kalau bisa tiga poin. Dan pemain sudah tahu harus melakukan apa di lapangan," kata pria 55 tahun ini. (iw/abm)
Perkiraan Pemain
Arema Cronous: 1-Kurnia Meiga (pg), 19-Benny Wahyudi, 32-Victor Igbonefo, 2-Purwaka Yudi, 6-Thierry Gathuessi; 40-Kayamba Gumbs, 44-I Gede Sukadana, 11-Dedi Kusnandar, 7-Greg Nwokolo; 9-Beto Goncalves,10-Cristian Gonzales.
Pelatih: Rahmad Darmawan
Formasi 4-4-2
Persiba Balikpapan: 59-Wawan Hendrawan (pg); 22-Rendy Siregar, 15-Bezi Edouard, 87-Yudi Khoerudin, 32-Absor Fauzi; 7-Ade Suhendra, 8-Alfian Habibi; 26-M.Bahtiar, 10-Patrice Nzekou, 30-Alex Robinson; 83-Rudi Widodo
Pelatih: Herry Kiswanto
Formasi 4-2-3-1
MALANG KOTA - Laga Arema Cronous melawan Persiba Balikpapan di Sadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang sore nanti diprediksi berjalan alot. Meski dari
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Bek Dewa United Pengin Menang di 5 Laga Sisa
- Liga Spanyol: Menang 1-0 dari Mallorca, Barcelona Makin Kukuh di Puncak Klasemen Sementara
- Getafe vs Real Madrid: Los Blancos Tanpa Mbappe & Mendy
- Deretan Bintang yang Absen di Sudirman Cup 2025
- Buat 40 Tembakan, Barcelona Menjauh dari Real Madrid
- MotoGP 2025: Aprilia Tunjuk Pembalap Pengganti Jorge Martin di Spanyol