Argentina oh Argentina...
Penalti Aguero Gagal, Kalah dari Paraguay di Kandang Sendiri

Ini menjadi kekalahan pertama Bauza sebagai pelatih Tim Tango dari empat pertandingan yang sudah dia jalani. Di klasemen sementara, Argentina berada di posisi ke-5 dengan 16 poin, tertinggal empat angka dari Uruguay di puncak klasemen.
Sementara buat Paraguay, kemenangan atas Argentina merupakan sejarah tersendiri. Itu menjadi kemenangan pertama mereka di kandang Argentina sejak 1987. Mereka kini berada di posisi ke-6 dan hanya berselisih satu angka dengan Argentina. (epr/jpg/adk/jpnn)
Susunan Pemain
Argentina: Sergio Romero, Mateo Musacchio, Martín Demichelis, Gabriel Mercado, Marcos Rojo, Javier Mascherano, Nicolas Gaitan (Dybala 60), Angel Di María, Ever Banega (Lucas Pratto 70), Gonzalo Higuain, Kun Aguero
Paraguay: Justo Villar, Gustavo Gomez, Paulo da Silva, Junior Alonso, Rodrigo Rojas (Valdez 75), Jorge Moreira, Miguel Almiron (Ortiz 67), Oscar Romero, Angel Romero (Perez 80), Marcos Riveros, Derlis Gonzalez
CORDOBA - Timnas Argentina gagal memanfaatkan peluang main di kandang dalam lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2018 zona CONMEBOL. Menjamu Paraguay
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Klasemen Final Four Proliga 2025 Sektor Putri Seusai Jakarta Pertamina Mengamuk
- Final Four Proliga 2025: Waspada, Tim Kepolisian RI Langsung Tancap Gas
- Bintang Voli Amerika Serikat Terkesan dengan Atmosfer Final Four Proliga 2025
- Taklukkan Lyon, MU Melaju ke Semifinal Liga Europa
- Dewa United Mendekat dan Bali United Krisis, Persib Waspada
- Semifinal Liga Europa: MU Kembali Berjodoh dengan Tim Asal Basque