Argentina vs Ekuador: Lionel Messi Masih Tanda Tanya
jpnn.com, NEW YORK - Kondisi Lionel Messi masih tanda tanya menjelang laga Argentina vs Ekuador di perempat final Copa America 2024, Jumat (5/7/2024).
Sang megabintang absen saat Argentina menang 2-0 atas Peru pada laga terakhir fase grup.
Messi disebut-sebut mengalami masalah pada bagian ototnya.
Eks penggawa Barcelona itu sempat diragukan tampil saat Argentina menghaapi Ekuador di perempat final Copa America 2024.
Namun, kabar baik datang bagi Tim Tango setelah Messi kembali mengikuti sesi latihan.
La Pulga bergabung dalam latihan Argentina pada Selasa (2/7/2024).
Meski begitu, belum ada jaminan apakah Messi bisa bermain sebagai starter di perempat final Copa America 2024.
Pelatih Argentina Lionel Scaloni harus memutar otak menemukan pengganti Lionel Messi.
Kondisi Lionel Messi masih tanda tanya menjelang laga Argentina vs Ekuador di perempat final Copa America 2024, Jumat (5/7/2024).
- Pelatih yang Pernah Menghancurkan Argentina Akan Menghadapi Timnas Indonesia
- Lionel Messi Hattrick, Argentina Cukur Bolivia
- Delegasi BKSAP DPR dan Parlemen Argentina Lakukan Pertemuan di Buenos Aires
- Manfaatkan Fasilitas Bea Cukai, Perusahaan Ini Ekspor Ribuan Upper Sepatu ke Argentina
- Daftar Nominasi Ballon d'Or 2024, tidak Ada Nama Messi dan Cristiano Ronaldo
- Pesan Ketum PSSI Setelah Timnas U-20 Indonesia Menundukkan Argentina