Ari Irham Diikuti Kuntilanak dan Genderuwo, Ada yang Ketakutan
Rabu, 28 September 2022 – 20:01 WIB

Jumpa pers film Jagat Arwah di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Rabu (28/9). Foto: Romaida/JPNN.com
"Masukkan dahulu ini (hantu) ke botol," kata Bimo yang mengundang gelak tawa hadirin.
Film Jagat Arwah bercerita tentang kematian seorang ayah, Sukmo (Kiki Narendra) secara mendadak.
Kematian Sukmo ini membuat sang anak, Raga (Ari Irham) mengalami berbagai hal mistis.
Pada momen tersebut, Raga harus menerima kenyataan dirinya merupakan keturunan penyeimbang jagat arwah dan manusia bergelar Aditya ke-7. (mcr31/jpnn)
Aktor Ari Irham diikuti kuntilanak dan genderuwo saat jumpa pers di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Doyan Minum Kopi, Ganindra Bimo Beri Rekomendasi Tempat Nongkrong
- Ini Jadwal Tayang Film Cinta Tak Seindah Drama Korea
- Cinta Tak Seindah Drama Korea, Dari Pasangan Hingga Kisah Pilu
- Bintangi Film Santet Segoro Pitu, Ari Irham Ceritakan Tantangan dan Adegan Sulit
- Cinta Tak Seindah Drama Korea Segera Membuat Penonton Meleyot
- Diproduseri Gito Huang, Film Anak Kunti Bakal Syuting Di Yogyakarta