Arief Muhammad Tantang Eca Maresha Berdonasi Rp 1 Juta per Hari
Selasa, 19 Mei 2020 – 19:19 WIB

Arief Muhammad dan Eca Maresha. Foto: Dok Pri
"Awal-awal pandemi virus corona kena imbas, ya. Sekarang alhamdulillah sudah normal," terang Eca.
Arief kemudian memberikan tantangan kepada Eca, yakni rutin memberikan donasi Rp 1 juta sehari selama 100 hari.
"Kebiasaannya nih orang kalau sudah viral berbagi udah ngilang gitu aja. Kita pantau. Terserah mau berbagi apa aja, tetapi kalau bisa Rp 1 juta sehari," tantang Arief.
Eca pun langsung menyanggupi tantangan yang diajukan Arief. (jos/jpnn)
Pengusaha muda Eca Maresha merasa terketuk untuk terus membantu masyarakat yang terdampak pandemi virus corona (covid-19).
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Donasi Ramadan, Samira Regency Berbagi Santunan untuk Anak Yatim dan Kaum Dhuafa
- BAZNAS Ajak Masyarakat Berbagi Melalui Program Sedekah Barang
- NU Gallery Salurkan Donasi Lelang Lukisan Kapolri Rp 330 Juta
- Kasus Donasi Agus Berlanjut, Ada Dugaan Penyalahgunaan Dana, Jumlahnya Sebegini
- Pelanggan McD Indonesia Donasi Rp 750 Juta ke 40 Sekolah melalui Program NBD
- Sejumlah Atlet Badminton Top dan Arief Muhammad Berkolaborasi di Bidang Kuliner