Ariel Boleh Konser asal Lapor
Selasa, 24 Juli 2012 – 06:12 WIB
(kiri ke kanan) David, Ariel, Uki,Lukman saat konferensi pers di Hotel Grand Serela, Bandung, kemarin (23/7). FOTO: Angger Bondan/Jawa Pos
Komitmen tersebut ditunjukkan saat eks Peterpan meluncurkan album instrumen Suara Lainnya pada akhir Mei lalu. Saat itu para personel sepakat menggunakan nama masing-masing anggota, bukan Peterpan. Tapi, mantan suami Sarah Amalia itu enggan membocorkan nama barunya nanti.
Baca Juga:
Ariel hanya memberikan sedikit clue bahwa nama tersebut tetap merefleksikan warna musiknya. Menurut dia, menyimpan kejutan itu merupakan hal yang penting untuk membuat beberapa hal agar tetap terjaga kerahasiaannya. "Tapi, kami bukan tipe yang suka menimbun lagu. Lagu selalu fresh," tandas bapak satu anak tersebut.
Selain masalah nama, Ariel menjelaskan bahwa band barunya nanti siap bertempur dengan boyband dan girlband yang saat ini menjamur di Indonesia. Baginya, apa pun keadaan pasar, yang paling penting adalah fokus pada kualitas.
Ariel yakin bahwa band yang sibuk memikirkan para pesaing bakal pusing sendiri. Waktu yang ada untuk berkarya bakal tersita untuk memikirkan nasib band ke depan. Itulah kenapa dirinya enggan terlalu larut dalam euforia musik Indonesia saat ini. Sebab, setiap saat selalu memunculkan harapan untuk perubahan tren.
BANDUNG - Bebasnya Ariel membawa harapan baru bagi personel eks Peterpan untuk kembali eksis di dunia musik. Apalagi, sang vokalis ternyata tetap
BERITA TERKAIT
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga
- Ridwan Kamil Bantah Kenal Lisa Mariana secara Personal
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi