Ariel Kantongi Status Bebas Murni
Siang Ambil Surat, Sore Rilis Single
Selasa, 23 September 2014 – 04:36 WIB
Soal perasaannya setelah bebas, menurut Ariel, itu tidak hanya menjadi hadiah bagi kehidupan pribadinya. Namun, juga bagi masa depan bandnya. Sebab, dengan bebas 100 persen, NOAH bisa melanjutkan rencana dan pekerjaan yang tertunda. "Jadi, banyak yang bisa dilakukan (setelah bebas)," terang ayah Alleia Anata tersebut.
Ariel mengaku selama menjalani wajib lapor sebulan sekali, beberapa pekerjaan bersama NOAH harus ditunda. Salah satunya di Malaysia. Dia juga pernah diundang ke Singapura untuk menjadi pembicara ajang musik internasional.
"Tapi, saya belum bisa hadir. Kalau sekarang sudah resmi bebas begini, ya itu tadi, bisa banyak kerjaan yang 100 persen dikerjain," ujarnya. (cha/tam/JPNN/c6/jan)
BANDUNG - Nazril Irham alias Ariel, 33, boleh berlega hati. Vokalis NOAH itu mengantongi surat bebas murni per Minggu (21/9). Kemarin (22/3) dia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendapatan Fantastis Ayus dan Nissa Sabyan di YouTube Jadi Sorotan
- Rilis Vinyl Debut Album, Sunlotus Gelar Tur Asia Tenggara
- Angkat Budaya Lokal, Film Mariara Perjamuan Maut Tayang Bulan Ini
- 3 Berita Artis Terheboh: Sara Rahayu Makin Populer, Marion Jola Diberi Wejangan
- Nikah Diam-diam dengan Nissa Sabyan, Ayus Masih Rutin Kunjungi Anak?
- Bantah Pacaran dengan Berondong, Dewi Perssik Beri Penjelasan Begini