Ariel Wajib Lapor, Penggemar Histeris
Kamis, 30 Agustus 2012 – 11:56 WIB

Ariel Wajib Lapor, Penggemar Histeris
Sementara, Kepala Badan Pemasyarakatan (Bapas) Nuruddin Musa mengatakan, Ariel datang dari Jakarta sekitar pukul 07.00. Hal itu diinformasikan oleh stafnya yang mendapat konfirmasi dari managernya.
Baca Juga:
"Ariel memang harus melapor tiap sebulan sekali, tidak ada batasan dalam tanggal, yang penting tidak lewat bulan tersebut," ucapnya.
Disinggung perihal pemeriksaan Ariel di dalam, Nuruddin mengaku, pemeriksaan yang dilakukan bersifat pembinaan dan informasi tentang kegiatan Ariel setelah bebas bersyarat kemarin.
"Kami memberikan penyuluhan dan mengingatat agar jangan sampai kegiatanya menyalahi aturan yang bisa mengakibatkan bebas bersyaratnya dicabut," tuturnya.
BANDUNG-- Nazriel Irham alias Ariel vokalis Band Noah melakukan wajib lapor untuk pertama kalinya ke Balai Pemasyarakatan (Bapas) Bandung, Rabu (29/8).
BERITA TERKAIT
- Menjelang Tampil di Prambanan Jazz 2025, eaJ Rilis Ruin My Life
- Raih 5 Juta Penonton, Jumbo Masuk Daftar 10 Film Indonesia Terlaris
- 3 Berita Artis Terheboh: Respons Ridwan Kamil, Lisa Menghilang setelah Mengaku Hamil
- Paula Verhoeven Tak Terima Dicap Istri Durhaka, Hotman Paris Beri Saran Begini
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga