Armstrong Akhirnya Mengaku Doping
Tetap Dianggap Belum Benar-Benar Jujur
Sabtu, 19 Januari 2013 – 15:18 WIB

Armstrong Akhirnya Mengaku Doping
AUSTIN - Akhirnya, Lance Armstrong mengaku kalau dirinya adalah pelaku kecurangan sekaligus pembohong. Dalam wawancara khusus bersama pembawa acara superkondang Oprah Winfrey, yang ditayangkan Kamis malam lalu (17/1, kemarin pagi WIB), Armstrong mengakui segala "dosanya" dulu. Bahwa tujuh gelar Tour de France yang dia menangkan dulu diraih dengan melakukan doping. Oprah lantas menanyakan, mengapa selama ini dia selalu membantah dan berbohong tentang kenyataan itu?
Bukan hanya satu jenis doping, Armstrong mengaku telah menggunakan segala cara untuk meningkatkan performa dan meraih kemenangan. Mulai dari pemakaian EPO, cortisone, testosterone, human growth hormone, serta blood doping (penjelasan lihat grafis yang menyertai tulisan ini).
Baca Juga:
Meski demikian, Armstrong menegaskan bahwa dia memang "harus" melakukan doping untuk memenangi lomba secara berturut-turut, antara 1999 hingga 2005. Dia tidak bilang kalau pembalap lain juga doping, tapi dia bilang kalau situasi saat itu adalah "adil dan seimbang."
Baca Juga:
AUSTIN - Akhirnya, Lance Armstrong mengaku kalau dirinya adalah pelaku kecurangan sekaligus pembohong. Dalam wawancara khusus bersama pembawa acara
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025