Aroma Dendam Para Bekas Juara
Jumat, 08 Juni 2012 – 15:55 WIB
"Grup ini sangat berimbang. Saya tidak merasa kami adalah tim terlemah di dalamnya. Saya fikir kami akan menunjukkan ambisi kami untuk lolos dari grup. Itu akan menjadi kesuksesan bagi saya," ujarnya.
Dalam enam laga terakhir Rusia tidak pernah kalah. Mereka mengemas tiga kali menang dan tiga kali seri. Kemenangan terakhir mereka raih saat mempermalukan Italia 3-0, Jumat (1/6) lalu. Sementara Republik Ceko mengalami dua kali kalah dan tiga kali menang dan satu kali imbang dalam enam laga terakhir. Dalam laga Jumat pekan lalu, Ceko harus menelan kekalahan 1-2 dalam laga pemanasan melawan Hongaria.(zul/jpnn)
WROCLAW - Selain partai antara tuan rumah Polandia vs Yunani, malam pembuka nanti akan mempertemukan dua mantan juara Euro, Rusia dan Republik Ceko.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Practice MotoGP Malaysia: Martin Jatuh, Marquez Nyaris Masuk Neraka
- Live Streaming Practice MotoGP Malaysia, Ini Sangat Penting
- Gila! Semen Padang Menargetkan Menang dari Persib Bandung
- MotoGP Malaysia 2024: Siasat Pecco Bagnaia Menunda Jorge Martin Juara Dunia
- Persib vs Semen Padang: Begini Cara Eduardo Almeida Membakar Semangat Pemainnya
- Tegas! Marc Maquez Minta MotoGP 2024 di Valencia Dibatalkan