Aroma Pelampiasan Manchester City
Sabtu, 31 Agustus 2013 – 14:48 WIB

Aroma Pelampiasan Manchester City
MANCHESTER - Dua laga pembuka Premier League tidak dimanfaatkan dengan maksimal oleh Manchester City. Tim berjuluk the Citizens itu secara mengejutkan kalah oleh tim promosi Cardiff City 3-2. Melawan Hull City yang secara level hampir sama dengan Cardiff, anak asuh Manuel Pellegrini mengusung misi pelampiasan.
Semangat para barisan depan untuk "bounce back" dikomando oleh Sergio Aguero. Pemain dengan panggilan Ken Aguero itu bersumpah bakal mencukur Hull City di depan pendukung sendiri. "Kami sudah pulih dari kekalahan menyakitkan melawan Cardiff City," kata Aguero seperti dilansir situs resmi klub.
Baca Juga:
Striker timnas Argentina itu mengaku perlu waktu untuk beradaptasi dengan gaya permainan manajer anyar Pellegrini. Bekas pelatih Malaga itu membawa gaya permainan yang lebih lekat dengan penguasaan bola.
Baca Juga:
MANCHESTER - Dua laga pembuka Premier League tidak dimanfaatkan dengan maksimal oleh Manchester City. Tim berjuluk the Citizens itu secara mengejutkan
BERITA TERKAIT
- Wagub Sumsel Bakal Bentuk Klub Sepak Bola Baru, Ini Namanya
- Carlo Ancelotti: Luka Modric Adalah Hadiah untuk Sepak Bola
- Persib Keberatan dengan Sanksi Komdis PSSI kepada Beckham Putra, Ini Penjelasannya
- Murkanya Pelatih Persib Bojan Hodak Seusai Beckham Putra Dijatuhi Sanksi Mendadak
- Madrid vs Girona 2-0, Luka Modric: Ini Kemenangan yang Sangat Penting
- Liverpool Hajar Manchester City, Mohamed Salah Menorehkan 6 Rekor