Artis Jalanan Tasmania Lukis Stadion Piala Dunia Moskow
Rabu, 30 Mei 2018 – 10:00 WIB
Diskusi kemudian berubah serius dan ia diminta untuk mengajukan visa Rusia.
Baca Juga:
"Begitu mereka membeli tiket untuk saya, saya cukup yakin itu nyata," katanya.
Selain Jamin ada seniman dari Meksiko, Afrika Selatan dan Belanda yang melukis bangunan di stadion.
Dia memilih untuk melukis burung macaw.
"Ketika orang lewat untuk menontont pertandingan atau di sana untuk jalan-jalan, mereka akan melihat karya kami tersebar di seluruh area," katanya.
Photo: Perusahaan seni Rusia menemukan karya seni jalanan Jamin di Instagram dan mengundang ia ke Meskow untuk melukis stadion Piala Dunia. (Supplied: Jamin)
Jamin mengatakan ia diberi kebebasan kreatif saat berada di Rusia.
Ketika diwawancarai oleh media lokal, ia ditanya apakah khawatir akan diikuti oleh agen Rusia.
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: Penerbangan dari Australia Dibatalkan Akibat Awan Panas Lewotobi
- Dunia Hari Ini: Tabrakan Beruntun Belasan Mobil di Tol Cipularang Menewaskan Satu Jiwa
- Korban Kecelakaan WHV di Australia Diketahui Sebagai Penopang Ekonomi Keluarga di Indonesia
- Trump Menang, Urusan Imigrasi jadi Kekhawatiran Warga Indonesia di Amerika Serikat
- Dunia Hari Ini: Tiga Orang Ditangkap Terkait Meninggalnya Penyanyi Liam Payne
- Latihan Militer Terpisah dengan Rusia dan Australia, Indonesia Tak Ingin Dikuasai oleh Siapa Pun?