Arus Mudik Lewat Bandara Silangit Meningkat 38 Persen
Minggu, 17 Juni 2018 – 17:44 WIB

Pesawat milik Garuda Indonesia saat mendarat di Bandara Silangit, Tapanuli Utara. Foto: Sumut Pos/JPNN
Sedangkan untuk keberangkatan paling banyak terjadi pada H1 atau Jumat (15/6) sebanyak 635 penumpang. “Sementara untuk kedatantan paling sedikit terjadi pada H-3 yakni 643 penumpang dan keberangkatan paling sedikit pada H-7 sebanyak 537 penumpang,” tambahnya.
Baca Juga:
Agustinus mengakui, peningkatan arus mudik tersebut disebabkan meningkatnya pelayanan Bandara Silangit. “Kita berharap pelayanan Bandara Silangit semakin membaik, sehingga arus balik juga akan meningkat tajam,” harapnya. (dek)
Aktivitas di Bandara Silangit sejak ditetapkan sebagai bandara internasional mengalami peningkatan.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Arus Balik Lebaran 2025, 180.722 Kendaraan Melintas di Tol JTTS
- Polda Jateng: Lonjakan Arus H+1 hingga H+3 Jadi Anomali Mudik Lebaran 2025
- Rest Area Penuh saat Arus Mudik Lebaran, Begini Cara Mengatasinya
- 8 Orang Meninggal Dunia Akibat Laka Lantas Selama Arus Mudik Lebaran di Aceh
- Contraflow dari KM 36 Hingga KM 70 Tol Jakarta-Cikampek
- Volume Kendaraan Meningkat, Polisi Mulai Lakukan One Way di Tol Kalikangkung hingga Bawen