Arya Saloka dan Amanda Manopo Diundang ke Pengadilan Agama
Senin, 01 Februari 2021 – 13:31 WIB

Aldebaran (Arya Saloka) dan Andin (Amanda Manopo). Foto: Ikatan Cinta/RCTI
Surya (Surya Syaputra) sedih dengan keadaan Andin sekarang yang mengalami kecemasan berlebihan, begitu juga dengan Sarah (Natasha Dewanti).
Rossa (Sari Nila) ikut pilu dengan keadaan rumah tangga Aldebaran dan mendukungnya agar bisa membawa Andin kembali.
Mirna (Chika Waode) dan Kiki (Ayya Renita) mengajak Rossa dan Reyna (Ariqa Farikha Shakila) untuk berusaha meluluhkan hati Andin agar bersama lagi dengan Aldebaran.
Tidak hanya itu, Michelle (Mayang Yudittia) dan Angga (Kevin Hillers) juga bekerja sama agar Aldebaran dan Andin tidak bercerai.
Sinetron Ikatan Cinta tayang pada Senin (1/2) pukul 19.30 WIB di RCTI dan aplikasi RCTI+. (ded/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Pada episode terbaru Ikatan Cinta, Aldebaran (Arya Saloka) merasa sedih dan dilema dengan keputusan Andin (Amanda Manopo) yang menggugat cerai.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Ini Jadwal Sidang Perdana Perceraian Arya Saloka dan Putri Anne
- Arya Saloka Akhirnya Gugat Cerai Putri Anne, Ini Penyebabnya
- Rumah Tangga di Ujung Tanduk, Arya Saloka Gugat Cerai Sang Istri
- Pertahankan Wajah Awet Muda, Amanda Manopo Coba Perawatan Rich Skin
- Wali, Tipe-X, Hingga JKT48 Siap Hebohkan Konser I Love RCTI
- Rizky Billar, Lesti Kejora, Hingga Praz Teguh Ramaikan Program Ramadan di RCTI