AS dan Jepang Unjuk Kekuatan

Latihan Perang, Kerahkan 44 Ribu Personel

AS dan Jepang Unjuk Kekuatan
AS dan Jepang Unjuk Kekuatan
Rencananya, Menteri Luar Negeri AS Hillary Clinton akan memimpin dialog tiga negara yang dimulai Senin lusa (6/12) tersebut. Tiongkok menyebut dialog tersebut sebagai penghinaan terhadap pemerintahannya. Karena itu, Beijing memperingatkan AS dan sekutunya agar tidak memperkeruh situasi di Semenanjung Korea. "Kami akan benar-benar mengawasi dialog itu," tandas Jiang Yu, jubir Kemenlu Tiongkok, seperti dilansir Associated Press. (hep/ami/ito/jpnn)

SEOUL - Sesuai rencana, militer Amerika Serikat (AS) dan Jepang menggelar latihan perang gabungan kemarin (3/12). Melibatkan ribuan personel, ratusan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News