AS Roma vs City: Siasat Taklukkan Serigala
Live SCTV Kamis (11/12) Pukul 02:45 WIB
Keyakinan serupa diucapkan oleh dua pilar Manchester City lainnya. ”Jika kami menampilkan permainan kami sendiri, kami akan menang lawan Roma. Risiko terbesar adalah bermain dengan tekanan dan mengalami kecemasan (tidak lolos) ini. Tapi jika kami tersingkir dari Liga Champions, itu bukan salah pelatih. Itu salah para pemain yang ada di lapangan,” ulas Samir Nasri di beIN Sports.
”Sekarang kami adalah tim yang jauh lebih baik daripada saat kami diimbangi Roma 1-1 di kandang. Kepercayaan diri tim saat ini sedang tinggi dan itulah yang kami butuhkan untuk melawan Roma dan memenangkan laga krusial untuk lolos ke babak berikutnya. Roma selalu menjadi tempat yang sangat sulit untuk dikunjungi dan ditaklukkan. Ini akan jadi laga yang sangat sulit,” tandas Pablo Zabaleta. (sbn)
ROMA - Tugas berat bakal dilakoni Manchester City dalam pertandingan bertajuk The Battle of Rome pada matchday pamungkas Grup E, di Stadio Olimpico,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Popsivo Polwan Datangkan Bintang Asal Turki Demi Proliga 2025
- Mantan Pelatih Thailand Ingin Vietnam Menjadi Juara Piala AFF 2024
- Persiapan Piala AFF 2024, PSSI Panggil 31 Pemain, Ini Daftarnya
- Persib Berterima Kasih Kepada Liga 1 dan Bali United
- Bangkit dari Cedera, Fadillah Arbi Optimistis Raih Poin di Seri Pamungkas JuniorGP 2024
- Fakta-Fakta Menarik 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024