AS Roma vs Inter Milan: Berburu Kemenangan Perdana
Minggu, 30 November 2014 – 08:09 WIB
ROMA - Roberto Mancini datang membawa harapan baru ketika menggantikan posisi Walter Mazzarri dari kursi pelatih Inter Milan awal pekan lalu. Kendati hanya meraih hasil imbang 1-1 di pertandingan perdananya saat melawan AC Milan di Giornata ke-12 lalu, namun kepercayaan diri I Nerazzurri "Julukan Inter" kini semakin membaik.
Apalagi, tiga hari lalu, Inter baru saja mengunci satu tiket ke babak 32 besar Europa League setelah menaklukan wakil Ukraina Dnipro dengan skor 2-1 dalam matchday kelima fase grup F. Hasil tersebut membuat Inter kukuh di puncak klasemen dan berpeluang lolos dengan status juara grup.
Baca Juga:
Nah, setelah kemenangan di level Eropa tersebut, kini Mancini mengusung target baru untuk meraih hasil positif pertamanya di kompetisi domestik, Serie-A Italia di kesempatan keduanya bersama Inter tersebut. Itu ketika mereka bertandang ke markas AS Roma di Stadion Olimpico, Roma dini hari nanti (tayangan langsung Kompas Tv pukul 02.45 wib).
Baca Juga:
ROMA - Roberto Mancini datang membawa harapan baru ketika menggantikan posisi Walter Mazzarri dari kursi pelatih Inter Milan awal pekan lalu. Kendati
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!
- Ini Sektor Andalan PBSI untuk Meraih Juara Indonesia Masters 2025
- UFC Fight Night Segera Digelar di Indonesia
- Jadwal MotoGP 2025, Kapan Mampir ke Mandalika?
- Pelatih Anyar Persis Solo Pernah Melukai Timnas Indonesia
- Liga Champions Memasuki Masa Krusial, Cek Klasemen