ASEAN Siapkan Standardisasi Halal
Senin, 23 November 2009 – 14:46 WIB
ASEAN Siapkan Standardisasi Halal
"Indonesia dalam hal ini menjadi inisiator dan berharap standar yang disusun nanti juga menjadi rujukan halal internasional," sebutnya.
Baca Juga:
Standar kelembagaan halal itu misalnya bagaimana cara penyembelihan binatang, pengolahan, prosedur standar baik untuk pangan, obat dan kosmetika.
Nanti juga akan disepakati logo halal yang berlaku untuk negara Asia Tenggara. Setelah itu, secara bertahap akan disepakati sertifikasi halal dunia. "Mudah-mudahan Juli 2010 mendatang Indonesia bisa menjadi pelopor munculnya standar sertifikat halal
internasional," sebutnya.
Beberapa negara di dunia sudah mulai mendukung rencana Indonesia menghimpun para lembaga penerbit sertifikat halal. Baik itu penerbit sertifikasi halal dari Belgia, Perancis, Belanda, Inggris, Australia dan negara-negara di Timur Tengah serta Afrika.
JAKARTA– Negara-negara di Asia Tenggara yang terhimpun dalam ASEAN sepakat menyusun standardisasi label halal, yang akan berlaku juga di seluruh
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025