Asian Games 2018: Asa Timnas Skateboard di Pundak Sanggoe
Rabu, 01 Agustus 2018 – 01:40 WIB
![Asian Games 2018: Asa Timnas Skateboard di Pundak Sanggoe](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/watermark/2018/07/18/venue-skateboard-di-jakabaring-foto-budimansumeks.jpg)
Venue skateboard di Jakabaring. Foto: Budiman/Sumeks
Tidak hanya itu, dia juga merupakan skateboarder Indonesia pertama yang berlaga di Street League (SLS) di Barcelona 2017.
"Saya berharap dari putra, terutama Sanggoe bisa tampil baik dan meraih medali emas. Rival paling berat dari Jepang," ujar pelatih skateboard Indonesia Jojaya Charles Kusuma, Senin (30/7). (bam)
Tim nasional skateboard Indonesia akan menurunkan Sanggoe Dharma Tanjung dan Gregorius Aldwin Angka Widjaja pada nomor park putra Asian Games 2018.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Warganet: Pembukaan Olimpiade Paris Beda Kelas dengan Asian Games 2018
- Nobrands Footwear Rilis Sepatu Baru, Cocok untuk Skateboarder
- Dahlan Iskan Ungkap Sosok Arsitek Gala Dinner G20 Bali di GWK, Ternyata
- Wishnu Wishnu
- Ajang Formula E Dibandingkan dengan Asian Games 2018, Raja Pane: Enggak Elok Rasanya
- Hore! Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 dari Denmark, Satu Lagi