Asian Games 2022: Srikandi Merah Putih Gugur, Putri KW Sesalkan Ini
Jumat, 29 September 2023 – 14:56 WIB
Lebih lanjut, Putri KW kini ingin langsung mengalihkan fokusnya menuju nomor perorangan.
"Setelah ini saya mau langsung fokus menuju nomor perorangan," sambungnya.
Hasil ini menambah panjang puasa medali emas dari tim putri Indonesia di ajang Asian Games.
Kali terakhir Srikandi Merah Putih mampu naik podim tertinggi di turnamen ini terjadi pada edisi 1962 silam.
Saat itu, tim putri Indonesia beranggotakan Goei Kiok Nio, Happy Herowati, Corry Kawilarang, Retno Kustijah, dan Minarni.(pbsi/jpnn)
Tim bulu tangkis beregu putri Indonesia harus kandas di perempat final Asian Games 2022. Putri KW menyesali hal ini.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Rahasia Putri KW Melesat ke Perempat Final Denmark Open 2024, Ternyata
- Gebuk Wakil Jepang, Putri KW Susul Jorji ke 16 Besar Denmark Open 2024
- Gadis Wonogiri dan Putri KW Kompak Singkirkan Wakil Denmark di 32 Besar Arctic Open 2024
- Pernyataan Putri KW Setelah Comeback dari Mia Blichfeldt di Arctic Open 2024
- Ambisi Putri KW Setelah Menyabet Dua Runner Up Beruntun
- Final Hong Kong Open 2024: 2 Wakil Indonesia Gagal Juara