Asido: Advokat Darah Biru Berasal dari Peradi di Bawah Pimpinan Otto Hasibuan
Kamis, 11 Agustus 2022 – 22:15 WIB

Ketua DPC Peradi Jakbar Asido Hutabarat (kanan). Dok Peradi.
Wakil Rektor (Warek) IV Ubhara Zahara Tussoleha Rony mengatakan pesatnya perkembangan teknologi menyebabkan banyak profesi mengalami disrupsi.
Namun demikian, jika sudah menjadi advokat harus terus meningkatkan kemampuan agar tidak tergusur dari ketatnya persaingan.
“Harus menjadi advokat andal, profesional, bermartabat, berintegritas, dan membantu masyarakat menyelesaikan persoalan hukum atau bermanfaat bagi masyarakat luas,” katanya. (cuy/jpnn)
Ketua DPC Peradi Jakbar Asido Hutabarat menyebut organisasinya melahirkan advokat berdarah biru atau ningrat.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Peserta PKPA DPC Peradi Jakbar Diminta Bisa Melawan Mafia Peradilan
- Peradi & DePA RI Dukung Para Advokat yang Tolak Intimidasi KPK kepada Febri Diansyah
- DPC Peradi Jakbar Minta Lulusan PKPA Bersiap Hadapi Ujian Profesi Advokat
- Peradi Bersama PCNU Jakbar Bagikan Takjil ke Masyarakat
- ICJR Minta Revisi KUHAP Fokus Pada Pengawasan Antarlembaga, Bukan Cuma soal Dominus Litis
- Level Up Peradi: Perlu Perubahan Pola Pikir Masyarakat dalam Pelaksanaan Putusan Perdata