Asisten sampai Aktris Beken Jadi Korban Bos Hollywood Cabul
Sabtu, 07 Oktober 2017 – 13:57 WIB

Ashley Judd. Foto: ABC
Lauren O’Connor, mantan pegawai
Menulis memo yang muncul dalam dokumenter The Hunting Ground. Dalam memonya, dia menceritakan salah seorang rekan kerjanya di Miramax yang jadi korban Weinstein. O’Connor juga menyatakan, dirinya nyaris jadi korban.
Ambra Battilana, model Italia dan aktris pendatang baru
Weinstein meraba bagian dada dan kaki Battilana. Model tersebut langsung menghubungi kepolisian.
Harvey Weinstein diduga melakukan pelecehan seksual terhadap 8 wanita. Berikut nama-nama mereka
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Tangan Cabul Harvey Weinstein Menjangkau Sampai Bollywood
- Bukan Cuma Weinstein, Hollywood Dipenuhi Pria Tua Mesum
- Dituduh Melindungi Produser Cabul, Matt Damon Bersuara
- Dukungan untuk Korban si Produser Cabul Harvey Weinstein
- Cerita Cara Delevigne Soal Kelakuan Mesum Harvey Weinstein
- Keluarga Obama dan Clinton Ikut Mengecam Si Produser Cabul