Aspataki Dukung Pertumbuhan Ekonomi Melalui Program Penempatan PMI
Kamis, 05 Desember 2024 – 17:17 WIB

Ketua Umum Asosiasi Perusahaan Penempatan Tenaga Kerja Indonesia (Aspataki) Saiful Mashud. Foto: supplied
Saiful menegaskan Aspataki mendukung Asta Cita pemerintah. Sebab, sesuai dengan harapan dan tujuan P3MI.
"Kami juga mengapresiasi terhadap kinerja pemerintah dan Polri dalam upaya penegakan hukum kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) di Indonesia, serta keberhasilannya dalam pengamanan pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 yang aman damai dan kondusif," tandas Saiful. (rhs/jpnn)
Aspataki mendukung pertumbuhan ekonomi menuju Indonesia Emas 2045 melalui program penempatan PMI dan migrasi secara aman ke luar negeri.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Siapkan Regulasi Baru Untuk Perkuat Perlindungan Pekerja Migran
- Satu PMI Ditemukan Tewas Penuh Luka di Kamboja, Menteri P2MI Bilang Begini
- Seluruh PMI di Kamboja Ilegal, Banyak Terjebak Judi Online & Penipuan
- Menteri Karding Puji Aksi Heroik PMI Selamatkan Warga dan Lansia Dalam Kebakaran Hutan di Korsel
- Moratorium PMI Dicabut, PKB Sebut Devisa Tak Sebanding Nyawa
- TNI AL Gagalkan Upaya Penyelundupan 71 PMI Nonprosedural di Perairan Batubara