Asprumnas Target Bangun 100 Ribu Rumah Subsidi

’’Tapi, vertikal bisa jadi alternatif bagi mereka yang ingin dekat dengan kota maupun tempat kerja,’’ urainya.
Pengembang siap membangun rusunami. Sebab, mengenai teknologi baru dalam pembangunan gedung bertingkat, pengembang tidak akan mengalami kesulitan.
Apalagi, banyak kebijakan yang dikeluarkan pemerintah dalam mendukung target tersebut.
Bagi pengembang, ada bantuan prasarana, sarana, dan utilitas (PSU) yang tiap satu unit rumah dipatok Rp 6 juta.
Kemudian, bagi pembeli, ada bantuan uang muka sekitar Rp 4 juta.
’’Selain itu, PNS ada bantuan Bapertarum sekitar Rp 4 juta dan pensiunan TNI/Polri bisa sampai Rp 25 juta,’’ jelasnya.
Ketua DPW Asprumnas Jatim Tri Sugiyanto menambahkan, target yang dipatok tersebut menjadi bagian percepatan target pemerintah dalam membangun satu juta unit rumah.
Karena itu, pihaknya ingin paket kebijakan ekonomi XIII tentang perumahan untuk masyarakat berpenghasilan rendah bisa diimplementasikan.
Ketua Umum Asosiasi Pengembang dan Pemasar Rumah Nasional (Asprumnas) Arief Suryo Handoko mengatakan, pembangunan rumah subsidi secara nasional tahun
- PIK 2 Jadi Oase Investasi Properti Menjanjikan di Tengah Ketidakpastian Global
- Pengembang Properti Lippo Cikarang Berkomitmen Menerapkan Pertumbuhan Berkelanjutan
- Adhome Bikin Akses Properti Lebih Mudah dan Transparan
- Savyavasa, Hunian Kelas Atas yang Jadi Rebutan Pembeli
- Rumah123 dan Ringkas Berkolaborasi untuk Permudah Akses KPR
- Rumah123 dan Ringkas Jalin Kemitraan untuk Tingkatkan Akses Pembiayaan Properti