Asprumnas Target Bangun 100 Ribu Rumah Subsidi
Selasa, 14 Februari 2017 – 01:17 WIB

Ilustrasi perumahan. Foto: Kaltim Post/JPNN
’’Persoalan utama di daerah adalah tanah dan perizinan,’’ ucapnya.
Tingginya harga tanah bisa disiasati dengan membangun di daerah-daerah yang harga tanahnya masih rendah.
Sementara itu, untuk perizinan, harus menunggu penerapannya di tingkat pemerintahan kabupaten/kota.
Kalau biaya perizinan bisa ditekan, biaya operasional pengembang bisa turun.
Saat, ini kontribusi biaya perizinan mencapai 15 persen. (res/c22/sof)
Ketua Umum Asosiasi Pengembang dan Pemasar Rumah Nasional (Asprumnas) Arief Suryo Handoko mengatakan, pembangunan rumah subsidi secara nasional tahun
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- PIK 2 Jadi Oase Investasi Properti Menjanjikan di Tengah Ketidakpastian Global
- Pengembang Properti Lippo Cikarang Berkomitmen Menerapkan Pertumbuhan Berkelanjutan
- Adhome Bikin Akses Properti Lebih Mudah dan Transparan
- Savyavasa, Hunian Kelas Atas yang Jadi Rebutan Pembeli
- Rumah123 dan Ringkas Berkolaborasi untuk Permudah Akses KPR
- Rumah123 dan Ringkas Jalin Kemitraan untuk Tingkatkan Akses Pembiayaan Properti