Asrama NTT Kosong Usai Kejadian di Hugo's Cafe
Senin, 25 Maret 2013 – 05:21 WIB

Asrama mahsiswa NTT di Jogjakarta. Foto/JPNN
JOGJA - Selasa pagi (19/3) sekitar pukul 07.00, asrama mahasiswa Nusa Tenggara Timur (NTT) di Kota Jogja yang terletak di Jalan Tegalpanggung, ternyata sudah tak berpenghuni. Pengosongan itu, terjadi dalam kurun waktu tak sampai enam jam dari inseden pembunuhan anggota Denintel Kodam Diponegoro Heru Santoso, 31, di Hugos Cafe. Bahkan, papan nama yang biasanya terpampang juga sudah tak terlihat lagi. Sepeda motor yang biasa parkir di halaman juga tampak kosong. Suasana yang terekam dari rumah itu, kosong belum lama. Karena, tak terlihat debu tebal dan rerumputan yang sudah meninggi.
Suasana sepi itu masih terlihat Minggu (24/3) siang. Dari pengamatan Radar Jogja, asrama yang bersebelahan dengan Asrama Mahasiswa Trunojoyo Madura itu tertutup rapat. Tak ada satu pun penghuni yang ada di asrama itu.
Kaca-kaca jendela di asrama tersebut pun tertutup rapat korden. Lampu penerangan di teras depan asrama itu juga dimatikan. Tapi, cahaya dari dalam ruangan asrama mati. Sehingga, dari luar hanya terlihat gelap.
Baca Juga:
JOGJA - Selasa pagi (19/3) sekitar pukul 07.00, asrama mahasiswa Nusa Tenggara Timur (NTT) di Kota Jogja yang terletak di Jalan Tegalpanggung, ternyata
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia