Astaga, 10 Kombinasi Makanan Ini Berbahaya untuk Kesehatan Jika Dimakan Bersamaan

Namun ini adalah kombinasi yang buruk karena buah yang jika tidak lewat dengan cepat melalui sistem pencernaan, tertahan dalam sistem dan gula di dalamnya mulai berfermentasi.
5. Yogurt dengan Buah
Yogurt mengandung banyak bakteri yang akan bekerja pada gula yang ada dalam buah-buahan.
Hal ini menyebabkan timbulnya racun, pilek, alergi. Anda bisa menghindari masalah ini dengan menggunakan yogurt tanpa rasa pada suhu kamar dan mencampurkan madu, kayu manis atau kismis sebagai pengganti buah segar.
6. Sereal dengan Susu dan Jus Jeruk
Susu mengandung kasein, dan jus jeruk mengandung asam.
Bersama-sama, mereka mengentalkan susu dan juga menghancurkan enzim yang ada dalam sereal bertepung.
Untuk menghindarinya, minum jus buah setidaknya satu jam sebelum atau sesudah mengonsumsi sereal.
Ada beberapa kombinasi makanan yang sangat berbahaya untuk kesehatan jika dimakan bersamaan.
- Tingkatkan Stamina Saat Cuaca Dingin dengan Mengonsumsi 9 Makanan Ini
- 5 Makanan Super untuk Ibu Menyusui
- Cegah Serangan Penyakit Alzheimer dengan Rutin Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 5 Makanan Kaya Protein untuk Vegan
- 10 Makanan Kaya Nutrisi yang Wajib Dikonsumsi Ibu Hamil
- 5 Makanan untuk Diet Sehat yang Wajib Anda Konsumsi