Astaga... Bocah SD Terlibat Curanmor
Senin, 24 Maret 2014 – 08:26 WIB
Menurut dia, kasus itu terungkap setelah MY ditangkap warga saat mencuri dompet milik warga. Warga nyaris main hakim sendiri karena jengkel dengan ulah MY yang sering mencuri di kampungnya.
Saat diperiksa polisi, MY mengakui keterlibatannya dalam tiga kasus pencurian di kampungnya. Dia dimanfaatkan Muslih dan Udin. ''Udin itu adalah eksekutornya, sedangkan Muslih bertugas menjual motor hasil curian,'' jelas Sartono. Saat ini polisi memburu Muslih dan Udin. Polisi telah mendatangi rumahnya. Tetapi, keduanya sudah kabur. (zuk/c14/ib)
SURABAYA - Usia pelaku kejahatan kini semakin muda. Tidak hanya dijadikan sebagai kurir narkoba, bocah SD kini juga dilibatkan dalam curanmor.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Begini Analisa Reza Indragiri Soal Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Kabagops Polres Solok Selatan Tembak Kasat Reskrim yang Usut Tambang Liar, IPW Bilang Begini
- Kompolnas Sebut Polda Sumbar Harus Ungkap Fakta Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Calon Bupati Biak Numfor Jadi Tersangka Pelecehan Seksual Sesama Jenis
- Kabagops Polres Solok Selatan Langsung Serahkan Diri Seusai Tembak Mati Kasat Reskrim
- Guru PPPK di Karanganyar Makin Nelangsa, Hasil Visum Tidak Bisa Dilihat, Pemerkosa Wara-wiri