Astaga! Dikira Batok Kelapa, Ternyata Kepala Bocah Korban Tenggelam
Rabu, 20 Januari 2016 – 13:03 WIB
Mendapat kabar penemuan mayat, orang tua korban Iin Afrianto langsung mendatangi mushalla untuk mengeceknya. Setelah diteliti berdasarkan pakaian terakhir yang dikenakan anaknya maka dipastikan bahwa mayat tersebut benar M Rifal Afri.
Setelah itu mayat korban dibawa ke rumah duka untuk persiapan
pemakaman. Kapolsek Tambang AKP RZ Siregar SSos saat dikonfirmasi membenarkan penemuan korban tenggelam ini.
''Pihak keluarga menolak dilakukan visum maupun otopsi terhadap korban dengan alasan akan segera menyelenggarakan proses pemakamannya,'' tandasnya. (MXT/ray)
KAMPAR - Bocah yang tenggelam akibat banjir akhirnya ditemukan di Dusun III Koto Jaya, Desa Palung Raya, Kecamatan Tambang, Kabupaten Kampar, Senin
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolres Inhu & Tim Pamatwil Polda Riau Cek Kesiapan TPS Khusus
- TNI-Polri Bersinergi Jaga Situasi Kondusif & Mewujudkan Pilkada Damai di Sumsel
- Propam Razia Ponsel Anggota, Siapa yang Punya Aplikasi Judi Online?
- Polda Jawa Barat Gagalkan Peredaran 1 Juta Butir Obat Keras Ilegal
- PPPK 2024 Tahap II: Kaltim Siapkan 9.195 Formasi, Ada Syarat Umum & Khusus Bagi Pelamar
- Ratusan Polisi Bersiaga Amankan Wisuda di Kampus Unpar Bandung Pascateror Bom