Astagfirullah, Pelaku Asusila di Balikpapan Didominasi Pelajar SMP

Astagfirullah, Pelaku Asusila di Balikpapan Didominasi Pelajar SMP
Ilustrasi kasus asusila. Foto: Dokumen JPNN.com

Dia menambahkan bahwa persoalan tersebut sebenarnya bukan saja tanggung jawab bagi penegak hukum, tetapi juga masyarakat.

Pasalnya, tegas Nur Aeni, masyarakatlah penentu utama dalam proses penegakan hukum.

"Karena penegak hukum itu hadir ketika penegakan hukum di masyarakat tidak terlaksana dengan baik. Artinya, tingkat kesadaran masyarakat itu masih rendah,” tutur Nu Aeni. (Maulana/kpfm/balikpapanpos)


Jaksa Nur Aeni menyebutkan pelaku asusila di Balikpapan didominasi pelajar yang masih duduk di bangku SMP


Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News