Asteroid Segede Kapal Induk Melintasi Bumi
Kamis, 10 November 2011 – 10:10 WIB
Beruntung asteroid sebesar 2005 YU55 tak menabrak Bumi. Sebab, akibatnya akan sangat fatal bagi planet tempat hidup manusia ini. "Jika jatuh ke daratan, asteroid itu akan menimbulkan lubang berdiameter sekitar 6,43 kilometer dengan kedalaman sekitar 518 meter. Jika jatuh ke laut, asteroid itu akan menimbulkan gelombang tsunami setinggi 21 meter," papar Jay Melosh dari Purdue University. (AP/AFP/hep/ami)
WASHINGTON - Asteroid 2005 YU55 yang ukurannya sebesar kapal induk melintasi Bumi pada Selasa sore waktu Amerika Serikat (AS) atau kemarin pagi WIB
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Instagram Dapat Sejumlah Fitur Baru, Simak Nih!
- Cekat AI Hadirkan Pegawai Virtual Bekerja 24 Jam Sehari Tanpa Libur
- Kemkomdigi Kembali Tutup 3 Akun Instagram Terkait Judi Online, Sebegini Jumlah Kontennya
- Pemerintah Menyikat Puluhan Ribu Konten Judi Online
- WhatsApp Menyiapkan Fitur Baru Transkripsi Pesan Suara
- Royale Technologies, Perusahaan Pembuat Ponsel Lipat Pertama di Dunia Bangkrut