Aston Martin Siapkan Mobil di Kelas Ultra-GT dan Berteknologi F1
Jumat, 12 Mei 2023 – 08:48 WIB
Aston Martin juga sedang mengerjakan mobil listrik pertamanya secara bersamaan.
Baca Juga:
Direncanakan diluncurkan pada 2025, mobil sport listrik itu akan tetap memberikan pengalaman Aston Martin yang khas, seperti yang diisyaratkan oleh Stroll.
Laporan tersebut menyebutkan bahwa masalah perangkat lunak dan manufaktur yang memengaruhi pengiriman Aston Martin Valkyrie telah diselesaikan, dan lebih dari 100 mobil telah dikirimkan sejauh ini.
Berbicara tentang strategi produk masa depan perusahaan, Stroll juga mengatakan bahwa Aston Martin akan terus mengembangkan mobil bermesin tengah dengan memanfaatkan pengetahuan mereka dalam F1. (autocaruk/ant/jpnn)
Dalam tiga tahun ke depan, Aston Martin telah menyiapkam sejumlah mobil anyar, baik di segmen baru ultra-GT maupun yang mengadopsi teknologi F1
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Aston Martin DB12 Goldfinger Banyak Bagiannya Dilapisi Emas
- Aston Martin Vanquish 2025 Diklaim Lebih Buas
- Lucid Motors Bersiap Merilis 3 Mobil Listrik Kelas Entry Level
- Fernando Alonso Resmi Memperpanjang Kontrak dengan Aston Martin
- Aston Martin Vantage Terbaru Makin Buas, Tenaganya Meningkat 30 Persen
- Aston Martin Mengembangkan Arsitektur Mobil Listrik Penggerak Roda Depan