Astronom Amatir Perkirakan Sampah Roket Rusia Jatuh di Queensland
Senin, 17 November 2014 – 07:29 WIB

Astronom Amatir Perkirakan Sampah Roket Rusia Jatuh di Queensland
"Kadang, tidak ada lagi yang tersisa ketika sampai di permukaan bumi, namun kalau ada yang tersisa biasanya mudah ketahuan ini adalah bagian dari roket.
David Finlay sudah mengirim surat kepada peternak di kawasan tersebut untuk ikut mencari sampah roket ini.
Dia mengatakan bila ditemukan maka ini akan menjadi bukti penting bagi penghitungan dimana sampah roket akan jatuh dan di masa depan, sampah roket ini akan semakin banyak yang jatuh ke bumi.
Seorang astronom amatir asal Wollongong (New South Wales) memperkirakan bahwa sampah dari roket Rusia yang terlihat di langit Australia bulan Juli
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia