Asuransi Jasindo Bagikan Sabun Pencuci Tangan untuk Masyarakat
Senin, 30 Maret 2020 – 16:41 WIB
“Karena kami yakin, dengan kesadaran kesehatan yang tinggi dari masyarakat, maka rantai Covid-19 bisa diputus,” katanya.
Dalam menekan penyebaran Covid-19 Asuransi Jasindo juga menerapkan sistem kerja dari rumah dimulai pada 23 Maret 2020 hingga batas waktu yang belum ditentukan.
Namun, semua pelayanan bagi seluruh konsumen Asuransi Jasindo tetap berjalan, pelayanan bagi konsumen korporasi pun tetap berjalan seperti biasa melalui Relation Manager (RM) masing-masing bisnis.
Untuk Pelayanan Asuransi Kendaraan Bermotor dan Asuransi Kesehatan tetap akan dilayani melalui contact center PT Asuransi Jasa Indonesia melalui 1500073.(chi/jpnn)
Pemberian sabun pencuci tangan ini dilakukan Asuransi Jasindo untuk menangkal penyebaran virus corona serta meningkatkan kesehatan masyarakat.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Jasindo Travel Insurance, Beri Perlindungan Ekstra untuk Masyarakat
- Dukungan Perluasan Lahan Tani 4 Juta Hektar & AUTP, Jasindo Berpengalaman Beri Perlindungan kepada Petani
- Kinerja Asuransi Jasindo Terus Tumbuh Hingga Kuartal III 2024, Laba Meningkat
- Semester II 2024, Jasindo Optimistis Lanjutkan Tren Pertumbuhan Positif
- Dorong Kesejahteraan di Pesisir, PNM Peduli Tanam Ribuan Mangrove dan Terumbu Karang
- Dukung Sarana Prasarana & Pertanian, Jasindo Salurkan Dana TJSL Rp 550 Juta