Asyik... 22 Perusahaan Jepang Siap Pekerjakan Mantan TKI

Turut hadir dalam acara ini Kapusrengun PPSDM Kesehatan Ahmad Subagyo Tancarino. Ahmad mengharapkan kegiatan semacam ini dibuat menjadi wadah untuk berkomunikasi, semacam perhimpunan.
Harry Sutandyo perwakilan dari Panasonic mengatakan bahwa Panasonic secara keseluruhan telah mempekerjakan sebanyak 40 mantan TKI, dan dalam jobfair ini menargetkan dapat merekrut 10 orang mantan TKI.
"Utamanya mereka bisa berbahasa Jepang dan yang dibutuhkan adalah untuk mengisi posisi yang dapat menjembatani komunikasi di perusahaan" ujar Harry.
Salah satu mantan TKI dari Lampung yang pernah bekerja di panti Lansia dan Jompo di Jepang, Sofi Nurilah (26) melamar untuk posisi sebagai sekretaris di Panasonic dan mengatakan bahwa dirinya antusias mengikuti kegiatan Jobfair ini. (mas/jpnn)
JAKARTA - Sebanyak 22 perusahaan Jepang yang beroperasi di Indonesia berjanji siap mempekerjakan para mantan TKI yang pernah bekerja di Negeri
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Jamin Keselamatan Kerja Buruh, Senator Filep: Percepat Revisi UU SJSN & Ratifikasi Konvensi ILO 102/1952
- Peringati Hari Kartini, Wamendagri Ribka: Perempuan Harus Bangkit dan Bertransformasi
- Besok Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, Honorer Belum Bisa Cetak Kartu Ujian
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Mahfud MD Sebut Kejaksaan Didukung Rakyat untuk Bersihkan Peradilan
- Didukung Dedi Mulyadi hingga Wamendikdasmen, BPN Justru Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung