Asyik Bercumbu, Pasangan Selingkuh Digrebek
Selasa, 03 April 2012 – 08:30 WIB
BINJAI- Asyik bercumbu rayu di kamar hotel kawasan Jalan Soekarno Hatta, Binjai Timur, pasangan selingkuh Asun (50) dan Rina (36), digerebek polisi Senin (2/4) siang pukul 12.30 WIB. Petugas langsung menggiring kedua warga Tandam Hulu II, Pasar III, Kecamatan Hamparan Perak ini ke Mapolres Binjai. Akhirnnya, pada Senin (2/4) siang pukul 11.00 WIB, istrinya pergi dengan alasan hendak ke pasar. Saat istrinya naik angkot, Yanto bersama temannya seorang personel polisi lantas membuntutinya. Ternyata Rina turun di depan hotel di kawasan Jalan Soekarno-Hatta dan langsung masuk ke hotel.
Penggerebekan pasangan selingkuh ini berawal dari kecurigaan Yanto (42), suami Rina yang sering melihat istrinya jalan berduaan dengan Asun, yang tak lain adalah tetangganya sendiri. “Memang aku curiga dengan dia sejak beberapa tahun lalu. Tapi, semua itu aku pendam untuk menjaga keutuhan rumah tangga,” kata Yanto di Mapolres Binjai.
Akan tetapi, gunjingan terus-menerus keluar dari mulut tetanganya yang sering melihat Asun dan Rina pergi berduaan. Akhirnya Yanto tak tahan lagi. Terlebih saat paman dari istrinya melaporkan kalau Rina sering berjalan dengan Asun.
Baca Juga:
BINJAI- Asyik bercumbu rayu di kamar hotel kawasan Jalan Soekarno Hatta, Binjai Timur, pasangan selingkuh Asun (50) dan Rina (36), digerebek polisi
BERITA TERKAIT
- 5 Pengeroyok Dudung SP Ditangkap, Ternyata Ini Motifnya
- Cuma Bayar Rp 15 Ribu Bisa Menonton Video Porno Sepuasnya
- Hamil, Mahasiswi Kebidanan Ini Aborsi Sendiri
- Komplotan Pencuri Spesialis Minimarket Ditangkap Polisi
- Tangkap Pelaku Penculikan Lansia di Muaro Jambi, Polisi Temukan Senjata Airsoft
- Melawan Begal, SY Dibacok di Leher, Pelaku Beraksi di Jakarta Timur