Asyik Nonton Final, Rumah Terbakar
Selasa, 28 Desember 2010 – 09:17 WIB

Arif Suyono. Foto: Hendra Eka/Jawapos
"Dalam insiden tersebut, anak kami berhasil selamat. Sedangkan istri saya dan adik mengalami luka bakar di kepala dan tangan," papar Mursidi sedih. Peristiwa kemarin mengakibatkan kerugian ratusan juta rupiah. Pasalnya, tak ada harta benda yang mampu diselamatkan. Seluruh bangunan rumah rata dengan tanah lantaran diamuk api.
Baca Juga:
Sementara dua mobil petugas pemadam kebakaran tiba di TKP, tak lama berselang. Sayangnya tempat tinggal korban sudah keburu ludes, sehingga semprotan air cuma memadamkan sisa-sisa bara. Dalam kejadian ini, keluarga korban sudah mendapatkan bantuan berupa sembako dan tenda. Barang-barang disalurkan dari Kodim dan pemerintah setempat. (bam)
ACEH -- Ibarat sudah jatuh tertimpa tangga, demikian nasib yang dialami Mursidi. Pasalnya, tempat tinggal musnah terbakar saat menonton laga final
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia