Asyik! yang Taat Lalu Lintas Dapat Hadiah dari Polisi
Kamis, 26 Mei 2016 – 16:51 WIB

Ditilang polisi. Foto: dok. Jawapos.com
PEKANBARU--Satlantas Polresta Pekanbaru menggelar Operasi Patuh Siak 2016 kemarin. Ini dilakukan karena angka pelanggaran lalu lints masih tinggi saat ini. Razia salah satunya dilakukan di Jalan Jenderal Sudirman, tepatnya di depan Bank Indonesia (BI). Puluhan petugas Polantas Polresta Pekanbaru memeriksa kelengkapan surat kendaraan.
''Dari total seluruhnya, ada seratus pelanggar yang dijaring satlantas polresta,'' ujar Kasatlantas Polresta Pekanbaru Kompol Budi Setiawan yang diwakili Kaurbinops Ipda Pandri saat ditemui di ruang kerjanya.
Di samping itu, ada yang menarik dalam pelaksanaan operasi itu. Polantas memberikan gelas keselamatan berlalu lintas kepada pengendara yang tertib saat berkendara. Aksi tersebut sempat menarik perhatian pengguna jalan lain yang melintas.
Baca Juga:
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan
- Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pengurusan SIM untuk ASN dan Wartawan Perempuan
- Siswa SMAN 1 Bandung Siap Perjuangkan Lahan Sekolah Setelah Kalah Gugatan