Atas Nama PDI Perjuangan, Prananda Prabowo Ucapkan Terima Kasih
Sabtu, 10 Agustus 2019 – 19:04 WIB

Muhammad Prananda Prabowo membubuhkan tanda tangan. Foto: Koordinatoriat Media Kongres V PDIP for JPNN.com
Nanan yang baru didapuk sebagai Ketua DPP PDI Perjuangan bidang UMKM, ekonomi kreatif, dan ekonomi digital juga turut berkomentar mengenai jabatannya. Termasuk tanggapannya soal struktur keseluruhan DPP PDI Perjuangan periode 2019-2024.
Baginya, apa pun jabatannya, seluruh kader PDI Perjuangan diwajibkan untuk benar-benar bekerja keras mewujudkan prinsip partai pelopor. Kader PDI Perjuangan harus menjadi kader partai pelopor.
"Pada prinsipnya, secara keseluruhan kami sebagai partai pelopor itu akan solid bergerak untuk Indonesia Raya," kata Nanan. (tan/jpnn)
Setelah salaman dan swafoto, Achmad Yusuf menyodorkan dua buku kepada Prananda Prabowo.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Gerindra Happy Kepemimpinan Prabowo Didukung Megawati
- Info dari Dasco soal Pertemuan Prabowo - Megawati
- Poo Makna
- Soal Kebijakan Tarif Trump, Indonesia Diusulkan Dorong WTO Menyehatkan Perdagangan Global
- Jawaban Puan Maharani Soal Rencana Penunjukan Plt Sekjen PDIP
- Tak Banyak Kader PDIP Ikut Retret di Magelang, Hubungan Pusat & Daerah Tetap Aman?