Atasi Byar-Pet, PLN Nunukan Sewa Genset
Selasa, 24 November 2009 – 08:30 WIB
Seperti diungkapkan Sekkab sebelumnya, byarpet yang terjadi sejak beberapa tahun lalu sempat mengundang keluhan warga. Keluhannya adalah mengapa pemadaman kok sampai lama sekali, merugikan aktivitas warga terutama dalam usaha dan bisnis. Warga juga keluhkan, akibat byarpet, banyak peralatan elektronik yang rusak.Aspirasi warga tentang pemadaman itu, sambung Sekkab, tentu saja menjadi “PR” pemerintah daerah, bagaimana mencari solusi atau cara terbaik keluar dari krisis listrik yang terjadi. “Ya bertahap lah, kita sesuaikan kemampuan daerah untuk mengatasi krisis listrik di Nunukan,” lengkap Sekkab. (ica)
Baca Juga:
NUNUKAN – Tidak ingin pemadaman bergilir (byarpet) terjadi berkepanjangan, PLN Cabang Berau yang membawahi PLN Ranting Nunukan rencananya akan
Redaktur & Reporter : Auri Jaya
BERITA TERKAIT
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- DPRD Kota Bogor Gelar Sidak ke OPD, Pastikan Pelayanan Tetap Optimal
- Kejari Batam Tahan 2 Tersangka Korupsi Pengelolaan Anggaran RSUD Embung Fatimah
- Terduga Pelaku Penembakan Warga di Nagan Raya Ditangkap Polisi
- Masa Jabatan Selesai, Tabrani Resmi Melepas Tugas Pjs Wali Kota Tangsel