Atasi Infeksi Mata Ringan dengan 8 Ramuan Alami Ini

Air asin berfungsi untuk membersihkan nanah dan kotoran, berfungsi seperti air mata yang merupakan cara alami membersihkan mata.
Selain itu, sifat antimikroba yang kuat dari air asin bermanfaat dalam mengobati infeksi mata.
Campurkan 1 sendok teh garam ke dalam setengah liter air matang yang didinginkan, celupkan kapas dan usap mata Anda dari ujung ujung ke hidung dan buang kapasnya.
Ulangi ini beberapa kali sampai iritasi mata mereda.
2. Kolostrum
Bayi baru lahir rentan terhadap infeksi mata ringan. ASI bisa mengobati gejala yang berhubungan dengan infeksi mata neonatus seperti konjungtivitis.
Sejumlah besar antibodi yang ada dalam ASI membantu melawan infeksi dan menyembuhkan konjungtivitis pada bayi baru lahir.
Tuang satu-dua tetes ASI secara perlahan ke mata bayi baru lahir menggunakan pipet.
Bersihkan mata dalam 5 menit, ulangi ini dua kali sehari untuk hasil terbaik.
Ada beberapa ramuan alami yang bisa mengobati infeksi mata ringan dan salah satunya adalah minyak jarak serta kompres dingin.
- 4 Manfaat Air Garam, Bantu Atasi Bau pada Kaki
- 4 Khasiat Air Garam yang Baik untuk Jantung
- 5 Herbal Ampuh untuk Mengatasi Infeksi Saluran Pernapasan
- 5 Manfaat Air Garam, Bantu Atasi Infeksi Jamur pada Kaki dengan Cepat
- Atasi Masalah Gangguan Pencernaan dengan Menggunakan 7 Cara Alami Ini
- Redakan Pilek dengan Menggunakan 7 Obat Tradisional Ini, Silakan Dicoba